suci dari haid di jeddah ketika berhaji

ada wanita yang berihram haji dari sai dalam keadaan haid. Setelah sampai di makkah, dia pergi ke jeddah untuk suatu keperluan dan disana dia pun suci dari haid, maka dia mandi lalu merapikan rambutnya kemudian menyempurnakan hajinya. Apaha sah hajinya, dan apakah ada sesuatu yang harus dia lakukan?

Jawaban
Sah hajinya dan tidak ada sesuata yang harus dia lakukan
suci dari haid di jeddah ketika berhaji
image ilustration from www.rumilalhilya.com

Tidak ada komentar: