Bolehkah seorang PEROKOK menjadi Imam Sholat..?

Apakah boleh seorang perokok menjadi imam sholat dalam keadaan cuma dia yang terbaik bacaannya di antara yang lain..? 

Jawaban : 

Jangan.....!
Jika masih memungkinkan untuk memilih imam yang lain, maka jangan memilih seorang perokok sebagai imam dikarenakan dia melakukan maksiat yang sifatnya zhahir (nampak), dan posisi dia sebagai imam merupakan panutan yang mungkin saja ada yang meniru perbuatan dia. Maka sebaiknya para jamaah memilih imam yang lebih baik dari dia.


Sumber || http://alfawzan.af.org.sa/node/15496

Tidak ada komentar: